Salah satu varian dari Tag Heuer Aquaracer adalah Ref.WAP 2010 yang memiliki desain dial yang menarik. Dial dibuat bertekstur dengan motif horisontal dan terlihat jelas di bawah cahaya. menggunakan automatic movement Cal.5. Diameter casing 41mm tanpa berikut crown. Water resistant 300m. Kondisi jam masih sangat bagus dan dijual lengkap dengan box dan paper (dated 2011). Rantai masih panjang.
SOLD
Tidak ada komentar:
Posting Komentar